assalamualaikum.wr.wb
berikut ini adalah langkah²nya gan untuk verifikasi :
- Klik pada tulisan “sign in to use webmaster tools“
- Teman² harus login menggunakan akun Windows Live ID atau hotmail atau live. Jika belum punya salah satu akun tsb, silahkan klik Sign Up saja. Gratis kok.
- Selesai proses sign up, silahkan buka kembali halaman Bing webmaster. Masuk / login ke halaman dashboard webmaster menggunakan email yg telah dibuat tadi.
- Di dashboard webmaster, silahkan tekan tombol add sites untuk tambahkan url situs blog kita.
- Kemudian akan muncul halaman verifikasi blog seperti pada yahoo dan google yaitu verifikasi menggunakan meta tag atau upload bingAuth.xml.
- Misal kita pilih verifikasi dengan upload file, maka download file BingAuth.xml yang disediakan dan upload ke cpanel blog kita. Di public_html ya..
- Trus tekan tombol verify di halaman webmaster Bing tadi.
- Selesai sudah verifikasi blog Bing.
Kebanyakan para blogger kurang memperhatikan Bing. Tapi tak ada salahnya memverifikasi blog kita di Bing. Soalnya search engine bawaan IE8 adalah Bing
Semoga bermanfaat ya gan :*